Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Lowongan Kerja PT Waskita Karya (Persero) Tbk (Update 09-03-2022)

 
Lowongan Kerja PT Waskita Karya (Persero) Tbk, lowongan kerja, lowongan kerja terbaru, lowongan kerja bumn
Lowongancpnsbumn.com
- Semangat pagi rekan pencari kerja semua, berikut ini informasi lowongan kerja yang datang dari salah satu perusahaan kontruksi di Indonesia, yaitu: PT Waskita Karya (Persero) Tbk.PT Waskita Karya (Persero) Tbk. adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang bergerak di bidang konstruksi. Dalam menjalankan bisnisnya, perusahaan ini memiliki lima divisi, yakni Gedung, Infrastruktur I, Infrastruktur II, EPC, dan Luar Negeri.PT Waskita Karya telah eksis sejak masa pendudukan Belanda di Indonesia dengan nama NV Volker Aannemings Maatschappij, sebagai cabang dari sebuah perusahaan yang kini menjadi VolkerWessels. Pada tahun 1958, perusahaan tersebut resmi diambil alih oleh Pemerintah Indonesia, dan pada tahun 1960, Kementerian Pekerjaan Umum dan Tenaga mengubah nama perusahaan tersebut menjadi Perusahaan Bangunan Waskita Karya. Pada tanggal 1 Januari 1961, Waskita Karya resmi dinasionalisasi oleh Pemerintah Indonesia dan ditetapkan menjadi sebuah perusahaan negara (PN).PT Waskita Karya (Persero) Tbk  membuka lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut ini.

1. Management Trainee

Persyaratan Pelamar:
  • Lulusan S1 atau S2 dari universitas terkemuka dengan Akreditasi A
  • IPK minimal 3,00 (PTN) atau minimal 3,25 (PTS) dari skala 4,00
  • Berusia maksimal 25 tahun bagi lulusan S1 atau 28 tahun bagi lulusan S2 pada 31 Desember 2022
  • Diutamakan berasal dari fakultas/jurusan: Teknik Sipil, Teknik Geologi, Teknik Elektro, Teknik Arsitektur, Manajemen SDM, Psikologi, Akuntansi, dan Hukum
  • Bersedia mengikuti seluruh tahapan seleksi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasional PT Waskita Karya (Persero) Tbk
  • Bersedia menandatangi Surat Perjanjian dengan PT Waskita Karya (Persero) Tbk
2. Vocational Recruitment

Persyaratan Pelamar:
  • Lulusan D3 atau D4 dari universitas terkemuka dengan Akreditasi A
  • IPK minimal 3,00 dari skala 4,00
  • Berusia maksimal 25 tahun pada 31 Desember 2022
  • Diutamakan berasal dari fakultas/jurusan: Teknik Geodesi, Teknik Elektro, dan Pajak
  • Bersedia mengikuti seluruh tahapan seleksi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasional PT Waskita Karya (Persero) Tbk
  • Bersedia menandatangi Surat Perjanjian dengan PT Waskita Karya (Persero) Tbk
Cara Pendaftaran:
Kandidat yang memenuhi syarat administratif dapat mengisi mendaftar secara online dibawah ini.
DAFTAR
Batas akhir pendaftaran 16 Maret 2022
  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.
Mohon Jadi Perhatian:
  • Syarat dan Ketentuan untuk pelamar dan pencari kerja.
  • Agar tidak ketinggalan info lowongan kerja terbaru silahkan bergabung di channel Telegram lowongancpnsbumn di: https://t.me/lowongancpnsbumn Update lowongan terbaru akan kami kirimkan langsung ke HP Anda.