Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Lowongan Kerja Pengadilan Negeri (Info Terbaru 23 Desember 2023)

Lowongan Kerja Pengadilan Negeri (Info Terbaru 23 Desember 2023), lowongan kerja terbaru
Lowongancpnsbumn.com - Pengadilan Negeri (PN)
merupakan sebuah lembaga peradilan di lingkungan Peradilan Umum yang berkedudukan di ibu kota kabupaten atau kota.Sebagai Pengadilan Tingkat Pertama, Pengadilan Negeri berfungsi untuk memeriksa, memutus, dan menyelesaikan perkara pidana dan perdata bagi rakyat pencari keadilan pada umumnya. Daerah hukum Pengadilan Negeri meliputi wilayah Kota atau Kabupaten.Kantor Pengadilan Negeri Jakarta Utara, DKI Jakarta membuka lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut ini.
\
Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN)\

Persyaratan Umum:
  • Warga Negara Indonesia
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Berkelakuan baik
  • Berusia paling rendah 20 tahun, paling tinggi 57 tahun
  • Berpendidikan paling rendah SLTA atau sederajat
  • Diutamakan yang mampu mengoperasikan media teknologi informasi
  • Disiplin dan berintegritas
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki tinggi badan paling rendah 165 cm (satpam)
1. Satuan Pengamanan (Satpam)

Persyaratan Pelamar:
  • Pria
  • Diutamakan memiliki sertifikat tenaga pengamanan
  • Diutamakan memiliki kemampuan ilmu bela diri
2. Pengemudi

Persyaratan Pelamar:
  • Memiliki SIM A
Berkas Lamaran:
  • Surat lamaran ditujukan kepada Pimpinan Satuan Kerja (dalam hal ini Ketua Pengadilan Negeri Jakarta Utara) tertanggal 21 Desember 2023 (ketik komputer bermaterai Rp. 10.000,-)
  • Fotocopy sah ijazah terakhir + transkrip nilai
  • SKCK yang masih borlaku
  • Fotocopy KTP
  • Pas foto ukuran 3×4 latar belakang biru 4 lembar
  • Surat keterangan sehat jasmani dan rohani dari dokter (minimal Puskesmas)
  • Surat keterangan bebas dari Narkoba, Psikotropika dan Zat Adiktif lainnya (NAPZA)
Buat teman-teman yang berminat panduan soal lolos CPNS untuk persiapan belajar silahkan order disini (Silahkan Upgrade di member area)

Cara Pendaftaran:
Proses pendaftaran dapat dilakukan dengan cara bawa lamaran ke:
Kantor Pengadilan Negeri Jakarta Utara
Jl. R.E Martadinata No. 4 Sunter Agung, Tanjung Priok, Jakarta Utara

Paling Lambat:27 Desember 2023
sumber informasi: https://pn-jakartautara.go.id/index.php/
  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.
INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DISINI

Mohon Jadi Perhatian: